SMART GREEN HOUSE MENUJU SMART FARMING
Kementerian Pertanian terus melakukan berbagai upaya inovasi dalam mewujudkan pertanian Indonesia yang lebih maju, salah satunya dengan penggunaan smart green house sebagai bentuk penerapan smart farming. Melalui Direktorat Jenderal Hortikultura, Kementerian Pertanian melaksanakan program bantuan smart greenhouse di beberapa lokasi, di antaranya di Desa Klampok, Kecamatan Purwareja Klampok, Kabupaten Banjarnegara. Program bantuan smart greenhouse merupakan salah […]
Selengkapnya